Standar manajemen mutu (SMM) ISO 9001:2015 tengah diperbaharui dan akan terbit standar terbaru ISO 9001:2026. Standar internasional terbaru ini direncanakan akan terbit pada September 2026. Sekarang telah terbit Draft ISO/DIS ISO 9001. DIS singkatan dari Draft International Standard.
Website SMM9001 ini memuat juga informasi perubahan-perubahan yang terdapat dalam standar terbaru ISO 9001:2026. Perubahan terbaru dari ISO 9001:2026 dapat Anda baca melalui link di bawah ini:
Daftar isi: Ini dia daftar isi ISO 9001:2026
Konteks organisasi: Penambahan persyaratan terkait aspek climate change
Jiwa Baru ISO 9001: Budaya Mutu dan Etika Sebagai Fondasi